• SMK NEGERI 3 PROBOLINGGO
  • Meraih Prestasi dengan Berkreasi

Srikandi SMK Negeri 3 Probolinggo Siap Berjuang

Probolinggo, 22 April 2024 - Srikandi SMK Negeri 3 Probolinggo siap untuk berjuang bertempur di ajang Lomba Kompetensi Siswa Tingkat Provinsi 2024. Ajang ini diikuti oleh siswa terbaik pilihan SMK Negeri 3 Probolinggo.

Tepat pada tanggal 22 April 2024 kontingen jurusan Kuliner, Perhotelan dan Desain Komunikasi Visual ke kota yang diselenggarakannya LKS Provinsi. Untuk siswa Kuliner lomba berada di Kota Ponorogo sedangkan Desain Komunikasi Visual dan Perhotelan berada di Kota Madiun.

Pemenang dari Lomba Kompetensi Siswa tingkat Provinsi ini nantinya akan berhak mewakili Provinsi Jawa Timur di Lomba Kompetensi Siswa Tingkat Nasional dan jika sukses dapat melanjutkan ke kompetisi tingkat Internasional seperti World Skills Competition. LKS tidak hanya berguna sebagai ajang kompetisi, tetapi juga sebagai platform bagi siswa untuk memperlihatkan ketrampilan mereka memperoleh pengalaman berharga dan menjalin jaringan dengan siswa lain serta para Proffesional di inustri terkait.

Dengan persiapan yang matang dan semangat yang membara, pejuang Srikandi SMK Negeri 3 Probolinggo siap untuk tidak hanya bersaing tetapi juga untuk meraih kemenangan lomba yang mereka ikuti. Sekolah dan komunitas setempat sangat mendukun, berharap prestasi mereka akan menginsipirasi lebih banyak lagi siswa dan siswi di masa yang akan datang.

Dukungan pnuh dari sekolah dan komunitas setempat menjadi salah satu kunci semangat mereka. SMK Negeri 3 Probolinggo sendiri telah dikenal memiliki program pendidikan vokasi yang mendorong kreativitas dan inovasi siswa siswinya. Kesiapan srikandi di ketiga bidang ini tidak hanya meningkatkan kemampuan individu siswa tetapi juga membawa nama baik sekolah di kancah yang lebih luas.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Job Fair SMKN 3 Probolinggo Diikuti Hampir 800 Pencaker, Libatkan Dudika Jembatani Pencaker

SINERGI antara sekolah kejuruan dengan dunia usaha dan dunia industri kerja (dudika) begitu baik. Salah satunya dalam menjembatani para pencari kerja (pencaker). Seperti dilakukan&

11/10/2023 13:58 - Oleh Administrator - Dilihat 535 kali
Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) SMK Negeri 3 Probolinggo dengan Hotel Horison GKB Gresik

SMK Negeri 3 Probolinggo sebagai salah satu SMK Pusat Keunggulan yang ditetapkan oleh Direktorat PSMK telah melakukan berbagai langkah dalam upaya mewujudkan sekolah pelopor dalam menge

25/07/2023 07:56 - Oleh Administrator - Dilihat 579 kali
Purnawiyata Siswa SMKN 3 Probolinggo Kelas XII Tahun Pelajaran 2022/2023

Rabu, 10 Mei 2021 merupakan hari yang bersejarah bagi keluarga besar SMKN 3 Probolinggo, khususnya bagi putra dan putri kelas XII yang melaksanakan purnawiyata. Wisuda dan purnawiyata s

11/05/2023 10:14 - Oleh Administrator - Dilihat 548 kali
Lomba Kompetisi Siswa (LKS) tingkat Wilker 2 Provinsi Jawa Timur tanggal 24 - 26 Januari 2022

Semangat dan SuksesSiswa dan Siswi SMKN 3 Probolinggo yang berkompetisi dalam ajang Lomba Kompetisi Siswa (LKS) tingkat Wilker 2 Provinsi Jawa Timur tanggal 24 - 26 Januari 2022. Chika

25/01/2022 11:46 - Oleh Administrator - Dilihat 1141 kali
Workshop Penelusuran Tamatan BKK

1. Apakah wirausaha yg anda miliki sesuai dengan kompetensi anda?2. Apa kesulitan anda ketika mencari informasi lowongan kerja3. Apakah BKK yang anda miliki bisa memberikan informasi lo

08/10/2021 10:52 - Oleh Administrator - Dilihat 1234 kali